
Terus Berjuang, Serentak 7 Banjar Adat Desa Intaran Sanur Dirikan Baliho Tolak Terminal LNG Di Kawasan Mangrove.
Selasa 5 Juli 2022 Desa Adat Intaran kini kembali menyatakan perlawannya terhadap rencana pembangunan Terminal LNG di Kawasan Mangrove. Tak tanggung-Tanggung, 7 Banjar Adat yang