Lingkungan, sebagai elemen yang paling dekat dengan kehidupan manusia, sejatinya mendapatkan perhatian dan pemeliharaan yang serius dari pihak manapun. Namun, pada kenyataannya, kabar mengenai kerusakan lingkungan, seakan tidak pernah berakhir.
Lingkungan, sebagai elemen yang paling dekat dengan kehidupan manusia, sejatinya mendapatkan perhatian dan pemeliharaan yang serius dari pihak manapun. Namun, pada kenyataannya, kabar mengenai kerusakan lingkungan, seakan tidak pernah berakhir.